10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema Badminton

Ada konsep romantis dan sporty

Valencia Tanoe, putri kedua Hary Tanoesoedibjo, akan segera dipersunting oleh Kevin Sanjaya, atlet badminton nasional di sektor ganda putra. Pasangan ini melakukan beberapa sesi pemotretan prewedding dengan berbagai konsep, salah satunya bertema badminton sesuai profesi Kevin.

Berikut ini 10 ide prewedding bertema badminton ala Kevin dan Valen. Ada konsep romantis hingga sporty, yuk simak selengkapnya!

1. Memilih lapangan bulu tangkis sebagai latar foto, Kevin dan Valen berpose manis dengan dandanan sporty

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (MORDEN via Instagram.com/valenciatanoe)

2. Gak perlu banyak properti, Kevin dan Valen masing-masing menenteng sebuah raket sambil berpose di tengah lapangan

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (MORDEN via Instagram.com/valenciatanoe)

3. Valen mengenakan kaos lengan panjang berkerah warna pink dan putih, dipadu bawahan rok pendek bercorak senada

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (MORDEN via Instagram.com/valenciatanoe)

4. Riasan wajahnya tampak segar dan sederhana, ditambah gaya rambut ponytail yang menambah kesan sporty

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema Badmintonprewedding valen

5. Masih berlatarkan lapangan bulu tangkis, pasangan ini juga berfoto dengan mengenakan gaun dan setelan jas

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (Instagram.com/morden.co)

Baca Juga: [QUIZ] Pilih 1 Foto Prewed, Ini Kapan Kamu Ketemu Jodoh

dm-player

6. Bak sepasang mempelai, Kevin mengenakan setelan jas, sementara Valen dibalut tube dress putih polos dengan desain unik

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (Instagram.com/morden.co)

7. Dress yang dikenakan Valen beraksen drapery di bagian dada, lapisan ini ditarik ke belakang membentuk ekor gaun yang cukup panjang

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (Instagram.com/morden.co)

8. Gak cuma di lapangan, pasangan ini juga melalukan pemotretan di dalam studio dan tetap mengusung tema bulu tangkis

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (Hakim Satriyo via Instagram.com/lxemoments)

9. Keduanya mengenakan busana yang kontras dari segi warna. Valen memilih jaket dan celana pendek hitam, sementara busana Kevin serba putih

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (Hakim Satriyo via Instagram.com/lxemoments)

10. Penampilan Valen makin manis berkat tata rambut yang dibiarkan tergerai, berikut aksen kepang kecil di bagian depan

10 Ide Prewedding Valencia Tanoe-Kevin Sanjaya yang Bertema BadmintonPrewedding Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. (Hakim Satriyo via Instagram.com/lxemoments)

Itu tadi 10 inspirasi prewedding bertema badminton ala Valencia Tanoesoedibjo dan Kevin Sanjaya. Bisa jadi ide foto menarik untuk pasangan penyuka olahraga bulu tangkis, nih.

Kalau kamu atau pasanganmu punya hobi olahraga yang lain, bisa juga dijadikan inspirasi konsep foto prewedding, lho. Siapkan properti dan lokasi foto yang sesuai, ya!

Baca Juga: Intip Potret Prewed Kaesang dan Erina Gudono, Yuk!

Topik:

  • Febriyanti Revitasari

Berita Terkini Lainnya