9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionable

#IDNTimesLife Bikin tampilanmu hijabmu makin modis

Beberapa orang lebih menyukai hijab plain atau polos karena bebas dipadukan dengan  outfit ber-pattern. Namun sebenarnya, kamu juga bisa tampil fashionable dengan padu padan hijab bermotif, lho!

Asal tepat memadukannya, hijab dengan motif akan memberikan statement tersendiri untuk OOTD kamu. Nah kali ini, kami akan bagikan beberapa padu padan outfit dengan hijab supaya tampilanmu makin modis. Yuk, intip di bawah!

1. Tips pertama mengenakan hijab bermotif adalah memadukan dengan plain outfit, mengaplikasikan hijab turban juga bikin OOTD kamu makin stylish

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/indahnadapuspita

2. Mengenakan hijab dengan signature name bisa jadi alternatif ciamik, kamu bisa terapkan dengan setelan outerwear dan celana kulot

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/dianpelangi

3. Bisa buat hangout hingga menghadiri acara formal, kamu dapat memadukan hijab bermotif dengan tunik berdetail ruffle dan celana kulot

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/dianpelangi

4. Tampil anggun kenakan long dress berwarna lime dengan detail renda serta hijab bermotif segiempat warna silver

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/indahnadapuspita

5. Hijab motif floral yang dipadukan dengan dress berwarna army bikin tampilan hijab tampak manis, kamu dapat padukan dengan ring bag dan heels

dm-player
9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/indahnadapuspita

Baca Juga: 5 Tips Padu Padan Hijab dan Celana Kulot, Bikin Style Kamu Standout

6. Tampil effortless dengan memadukan hijab segiempat bermotif dan dress serta tambahan lace heels

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/xolovelyayana

7. Perpaduan long shirt dengan hijab motif floral serta striped skirt bikin penampilanmu makin standout

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/xolovelyayana

8. Referensi buat hangout atau ke kampus, kamu dapat terapkan belle top dengan hijab motif warna senada dan bawahan culotte jeans

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/xolovelyayana

9. Tampil memikat dengan blouse warna lilac dan hijab motif segiempat serta bawahan basic pants

9 Ide Padu Padan Hijab Bermotif, Kunci biar Tampil Fashionableinstagram.com/megaiskanti

Itu tadi beberapa style hijab dengan motif yang dapat kamu terapkan. Mana dari tampilan di atas yang paling gaya kamu banget? 

Baca Juga: 5 Tips Padu Padan Hijab dan Celana Kulot, Bikin Style Kamu Standout

Topik:

  • Pinka Wima

Berita Terkini Lainnya