9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat Kerja

Aura ibu pejabatnya makin terpancar #IDNTimesHype

Krisdayanti merupakan salah satu penyanyi papan atas Indonesia yang kemudian memilih karier politiknya sebagai wakil rakyat. Ibu dari empat anak ini kini menjabat sebagai anggota DPR RI fraksi PDI Perjuangan periode 2019--2024.

Uniknya, hampir di setiap kesempatan, Krisdayanti tampil dalam balutan busana bertema etnik, seperti batik dan kain tenun. Berikut ini sembilan potret Krisdayanti yang berwibawa dalam balutan busana bertema etnik saat bekerja. Intip, yuk!

1. Ini dia penampilan berwibawa Krisdayanti yang semakin elegan dalam balutan dress kain tenun berwarna biru

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

2. Tak hanya stylish di atas panggung, Krisdayanti juga fashionable saat bekerja sebagai wakil rakyat. Lihat deh dress kain tenun cokelat motif garis ini

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

3. Batik jadi andalan kita semua. Krisdayanti pun berwibawa dalam balutan dress batik ini

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

4. Layaknya akan tampil di panggung, begini pesona Krisdayanti saat pakai dress kain tenun NTT berwarna hijau. Stylish maksimal!

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

Baca Juga: 10 Pesona Krisdayanti dengan Lipstik Merah Merona, Stunning!

dm-player

5. Tak melulu pakai dress, begini penampilan Krisdayanti saat pakai set kain tenun berwarna orange. Bisa dipakai kondangan juga nih

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

6. Batik hitam terlihat semakin elegan saat dipakai oleh Krisdayanti. Ini momen saat ia memberikan pengarahan kepada masyarakat

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

7. Adik kandung Yuni Shara ini tampil manis saat pakai busana dari kain tenun berwarna putih dan pink

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

8. Dress bertema etnik dan berwarna ungu ini cocok banget dipakai oleh Krisdayanti. Masker dari kain yang sama juga tak ketinggalan

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

9. Kali ini, Krisdayanti tampil semakin elegan pakai kebaya berwarna merah dan gold. Elegan dan berwibawa!

9 Ragam Busana Etnik Tradisional Krisdayanti yang Dipakai Saat KerjaInstagram.com/krisdayantilemos

Memakai busana bertema etnik memang menjadi kebanggaan tersendiri bagi kita sebagai anak bangsa. Itu karena apa yang kita kenakan bisa menjadi lambang diri kita. Nah, itu dia sembilan potret Krisdayanti yang berwibawa dalam balutan busana bertema etnik. 

Baca Juga: Patuhi Protokol Kesehatan, 10 Potret Krisdayanti Saat Pakai Masker

Marissa Zefanya Photo Verified Writer Marissa Zefanya

Muggle.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Yudha

Berita Terkini Lainnya