10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!

Inspirasi supaya gaya hijab tetap hype

Model sepatu apa yang biasa jadi andalan gaya sehari-hari kamu? Kalau suka tampil simpel namun ingin kelihatan rapi, sepatu model loafers wajib masuk dalam koleksi!

Sepatu loafers merupakan jenis yang praktis digunakan tapi memberikan kesan yang tegas dan bisa jadi statement point dalam bergaya. Biar gak bingung, intip yuk ide padu padan loafer shoes untuk style hijab berikut ini!

1. Outfit layer polo shirt, kulot, dan coat warna gelap jadi lebih pop up kalau pakai sepatu loafers putih yang kontras

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Soraya Ulfa (instagram.com/sorayaulfa15)

2. Sepatu loafers juga pas dipasangkan dengan gaya feminin nuansa earth tone pakai cape collar blouse dipadu basic pants dan hand bag

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Inas Rana (instagram.com/inasrana)

3. Blazer plaid dan celana kulot pasti makin kece kalau ditambahkan shoulder bag serta loafer shoes cokelat nuansa vintage

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Meirani Amalia Putri (instagram.com/meiraniap)

4. Tampil sophisticated dengan style serba hitam, loafer shoes beraksen chain emas jadi pemanis yang bikin gaya kelihatan glamor

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Intan Khasanah (instagram.com/strngrrr)

5. Belum pede pakai boots? Coba padukan gaya street style boyish dengan loafer shoes kaya gini. Gak kalah keren kan?

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Astri Syanti (instagram.com/astrisyanti)
dm-player

Baca Juga: 11 Gaya Kondangan Hijab Oki Setiana vs. Shindy, Duo Modis Kakak Ricis

6. Tampil kalem dengan loafer shoes putih, outfit-nya pakai kemeja, rok plisket, dan neck scarf. Terkesan simpel tapi anggun

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Meirani Amalia Putri (instagram.com/meiraniap)

7. Mengenakan dress plaid bersama celana hitam serta loafer shoes, ide gaya kece buat pencinta style monokrom!

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Inas Rana (instagram.com/inasrana)

8. Pakai jumpsuit ditambah blus putih juga minimalis, tambahan loafer shoes dengan heels rendah bikin gaya kamu kelihatan rapi!

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Rifka Martha (instagram.com/rifka_martha)

9. Ide gaya kampus kece, padankan kemeja putih dengan vest dan celana jeans. Sepatunya pilih loafers model sol tebal yang edgy!

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebgram Isnaini Fauziah (instagram.com/izfauziah)

10. Anggun buat hangout atau date look, padu padan dress dengan kemeja serta loafer shoes putih hasilnya chic banget!

10 Gaya Hijab dengan Loafer Shoes, Gaya Daily Stylish Selalu!Selebram Inas Rana (instagram.com/inasrana)

Itu dia beberapa inspirasi gaya hijab dengan loafer shoes yang bisa jadi referensi dalam berbusana. Mana nih OOTD yang paling cocok dengan style kamu?

Baca Juga: 9 Ide Hijab ala Adelia Pasha, Gaya Anak Kuliahan hingga Hijab Lilit

Topik:

  • Pinka Wima

Berita Terkini Lainnya