19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?

Coba deh simak satu per satu, bro

Alpha male atau pria alfa adalah sosok yang bisa dianggap pemimpin. Ia adalah seorang pria yang memiliki karakter layaknya ksatria, bisa menjadi sumber inspirasi, dan akan kamu cari ketika kamu memerlukan motivasi.

Biasanya nih, pria alfa akan terlihat paling menonjol. Dia umumnya paling terlihat tampan dan charming di antara teman-temannya. Bener gak sih begitu karakter seorang pria alfa? Cari tahu dulu yuk seperti apa karakteristik alpha male berikut ini.

1. Pria alfa haruslah seorang yang gigih dan pantang menyerah. Ungkapan the last man standing layak disematkan pada alpha male

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Khalifa Waleed

2. Alpha male juga dikenal mampu membela diri dan penyayang keluarga. Idaman banget nih

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?New York Times

3. Memiliki bentuk fisik yang ideal: kuat dan atletis. Pokoknya, bikin lawan jenis gampang meleleh

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pinterest.com

4. Pemberani dan pengambil risiko adalah karakter alpha male. Dia gak takut dengan peluang dan siap menghadapi tantangan apa pun

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Oliver Sjostrom

5. Dia bukan sosok yang kaku karena alpha male dikenal humoris. Bila ia melakukan kekonyolan, ia tak segan menertawakan dirinya sendiri

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Nappy

6. Mudah bergaul, ramah, dan rendah hati terhadap orang lain meski ia memiliki kemampuan di atas rata-rata

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Helena Lopez

7. Alpha male adalah seorang terpelajar dan berwawasan luas. Mereka adalah orang yang nyambung diajak ngobrol dari topik politik hingga kartun

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Fernanda Latronico

8. Alpha male adalah sosok paling lelaki di antara lelaki lainnya. Mungkin dia gak nyaman saat nongkrong bareng, tapi percaya deh, mereka humoris kok

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Wallpapercave.com

9. Mereka dapat memegang setiap kata-kata yang keluar dari lisannya

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Burst

11. Pekerja keras. So pasti dong! Cita-cita gak mungkin tercapai tanpa kerja keras. Sepakat kan?

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Bruce Mars

12. Alpha male berusaha menjalani waktu yang ia punya dengan sebaik-baiknya

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Bruce Mars

13. Gaya berbusana alpha male bisa dijadikan panutan, guys. Gaya mereka lebih mengarah ke manly daripada metroseksual

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Wallpapercave.com

14. Alpha male adalah seorang yang berprinsip dan memegang teguh pendirian terhadap apa yang ia yakini

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Bruce Mars

15. Tahu bagaimana caranya memperlakukan dan menghargai perempuan

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?http://geeksoncoffee.com

16. Ringan tangan. Alpha male tak ragu mengulurkan tangan terhadap rekan-rekannya yang memerlukan bantuan

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Bruce Mars

17. Mereka adalah pemimpin yang bisa kamu teladani perilakunya. Gak perlu ragu soal manner ke mereka

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Instagram/menamassoud

18. Mereka tak melihat kegagalan sebagai hasil akhir perjuangan. Kegagalannya dijadikan sebagai pelajaran dan batu loncatan

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pixabay

19. Keras kepala karena mereka tahu apa yang mereka mau

19 Karakteristik Alpha Male yang Wajib Tahu, Kamu yang Mana Nih Bro?Pexels/Royal A

Itulah 19 karakteristik alpha male yang harus kamu ketahui. Kamu sebenarnya tak harus mencontoh setiap perilaku di atas agar disebut sebagai alpha male. Yang sebaiknya kamu ingat adalah kamu perlu menjadi orang baik, menjadi diri sendiri, dan menjadi yang terbaik menurut dirimu sendiri.

Baca Juga: 12 Gaya Rambut Klasik Pria dengan Sentuhan Modern, Bikin Macho!

Topik:

  • Erina Wardoyo
  • Bella Manoban
  • Jumawan Syahrudin

Berita Terkini Lainnya