8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!

Negara kaya dan negara miskin sangat terlihat perbedaannya

Bumi memiliki banyak keindahan alam baik yang terletak di darat maupun di laut. Yang lebih luar biasanya lagi, bumi pun indah jika dilihat secara keseluruhan. Walaupun hanya astronaut yang mampu melihatnya secara langsung, tetapi warga bumi lainnya pun tidak akan tertinggal karena NASA selalu merilis setiap potretnya ke publik. Penasaran seperti apa? Berikut ini beberapa di antaranya.

1. Tambang terbuka pit yang terus digali dan diperluas sehingga terlihat jelas dari luar angkasa

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!TeknoLut

2. Asap dan abu dari infernos yang membubung tinggi hingga ratusan mil. Astronaut pun tahu jika di bumi sedang terjadi kebakaran

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!tribunnews.com

3. Karena saking dahsyatnya, awan panas akibat erupsi Gunung Sarychev dapat terpantau dari luar angkasa

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!ardiyansyah.com

4. Untuk menghindari perdagangan amunisi dan penyeberangan teroris, India dan Pakistan membentuk perbatasan fisik yang menimbulkan cahaya oranye pada malam hari

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!tribunnews.com

Baca Juga: Foto Bumi 100 Juta Tahun Mendatang dari Perhitungan Ilmiah Para Ahli

5. Siapa sangka, perbedaan musim di berbagai belahan bumi sangatlah memanjakan mata jika dilihat dari jarak yang sangat jauh

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!tribunnews.com

6. Walaupun sedang tidak berada di bumi, Frank Culbertson selaku astronaut NASA dapat mengetahui betapa hebohnya serangan 9/11

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!tribunnews.com

7. Jika degini, dapat dibayangkan seberapa keringnya Mesir sehingga debu yang terbawa angin nampak seperti badai

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!tribunnews.com

8. Jika dilihat dari atas, negara kaya dilapisi warna hijau sedangkan negara miskin berwarna cokelat karena sulitnya akses air

8 Potret Keadaan Bumi Jika Dilihat dari Luar Angkasa, Mengagumkan!tribunnews.com

Bagaimana potret bumi dari luar angkasa? Sungguh luar biasa bukan keindahannya, mulai dari batas negara hingga perbedaan negara kaya dan miskin bisa terlihat dari potret luar angkasa.

Baca Juga: Mengenal Nebula, Fenomena Cantik dari Luar Angkasa

Sipa Aryanti Photo Writer Sipa Aryanti

Writing is one way to be known to the world.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Merry Wulan

Berita Terkini Lainnya