10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Ini

Didominasi pemain Real Madrid dan Barcelona!

Para pecinta sepak bola pasti tahu dengan istilah klausul rilis atau klausul pelepasan. Istilah ini bisa diartikan sebagai usaha klub dengan memasukkan nilai fantastis dalam kontrak pemainnya agar tak mudah dibajak klub lain.

Salah satu kasus yang paling diingat adalah kepindahan Neymar dari Barcelona ke PSG musim panas 2017 lalu. Saat itu, PSG menebus klausul pelepasan Neymar yang mencapai 222 juta euro. Di musim ini, ada sejumlah pemain yang memiliki klausul pelepasan dengan harga fantastis.

Dilansir Sportskeeda, berikut 10 pemain dengan klausul pelepasan termahal di dunia saat ini. Simak ulasannya di bawah ini melalui hitung mundur.

Baca Juga: Mourinho Bandingkan Gareth Bale dengan Messi dan Ronaldo

10. Pemain Real Madrid yang tengah dipinjamkan ke Tottenham, Gareth Bale, memiliki klausul pelepasan 423 juta euro atau Rp7,2 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inigoal.com

9. Bek tengah senior Barcelona, Gerard Pique, memiliki klausul pelepasan sebesar 423 juta euro atau setara dengan Rp7,2 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inithesun.co.uk

8. Marco Asensio, winger Real Madrid, memiliki klausul pelepasan senilai 592,5 juta euro atau setara dengan Rp10 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Iniinfinitemadrid.com

7. Winger Real Madrid asal Brazil, Vinicius Junior, memiliki klausul pelepasan 592,5 juta euro atau setara dengan Rp10 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inieurosport.com

6. Meski minim menit bermain, Isco memiliki klausul pelepasan yang tinggi, yaitu 592,5 juta euro atau setara dengan Rp10 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inien.as.com

5. Lionel Messi hanya berada di posisi 5 dengan klausul pelepasan senilai 592,5 juta euro atau setara dengan Rp10 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inieverythingbarca.com

4. Pemain Real Madrid yang dipinjamkan ke AC Milan musim ini, Brahim Diaz, memiliki klausul pelepasan 634,9 juta euro atau Rp10,8 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inimanagingmadrid.com

3. Peraih Ballon d'Or 2018, Luka Modric, memiliki klausul pelepasan senilai 634,9 juta euro atau setara dengan Rp10,8 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Initeamtalk.com

2. Antoine Griezmann memiliki klausul pelepasan yang mencapai 677,2 juta euro atau setara dengan Rp11,5 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inieurosport.com

1. Pemain dengan klausul rilis termahal saat ini dipegang oleh Karim Benzema dengan nilai yang fantastis, yaitu 846,7 juta euro atau Rp14,4 triliun

10 Pemain dengan Klausul Pelepasan Termahal di Dunia Saat Inifootball-espana.net

Dengan klausul pelepasan yang begitu tinggi, para pemain di atas tentu bakal sulit dibajak klub lain karena nominal harga yang besar dan bakal merusak keuangan klub. Siapa favoritmu?

Baca Juga: 5 Pemain Top Lulusan Akademi Olympique Lyon, Umtiti Hingga Benzema!

Alvin Pratama Photo Verified Writer Alvin Pratama

@alvnprtm21

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Atqo

Berita Terkini Lainnya