Begini Cara Legal Tonton Piala Dunia dari Smartphonemu

#WorldCup2018 Hanya Rp10

Jakarta, IDN Times - Saat ini hamppir semua aktivitas dapat dilakukan dengan menggunakan telepon genggan (HP). Mulai dari mengobrol, memesan makanan, memesan tiket, bepergian dan lain sebagainya. Bahkan, kini Piala Dunia 2018 bisa ditonton dalam genggamanmu, loh.

Sebagai pemilik tunggal lisensi penyiaran Piala Dunia 2018 di gadget, Telkomsel menyediakan aplikasi melalui gadget agar kamu bisa menyaksikan Piala Dunia kapan saja dan di mana saja.

1. Tersedia di appstore dan playstore

Begini Cara Legal Tonton Piala Dunia dari Smartphonemuunsplash.com/Fauzan Saari

Caranya mudah, tinggal cari 'Maxstream' di toko aplikasi gadget-mu lalu klik download. Tak sampai hitungan menit, aplikasi untuk nonton Piala Dunia sudah tersedia di gadgetmu. Selanjutnya, kamu hanya perlu mendaftarkan nomor teleponmu agar memiliki akun Maxstream.

2. Hanya Rp10   

Begini Cara Legal Tonton Piala Dunia dari Smartphonemutwitter.com/miweisz

Tidak usah khawatir soal harga. Telkomsel menyediakan promo yang sangat murah. Hanya dengan Rp10, kamu sudah dapat menikmati Piala Dunia 2018. Jangan sampai kehabisan promonya ya!

3. Gak cuma piala dunia  

Begini Cara Legal Tonton Piala Dunia dari Smartphonemutwitter.com/MarcinTyc

Dengan aplikasi Maxstream, kamu tidak hanya bisa menonton Piala Dunia saja. Banyak pilihan lain tersedia di Maxstream seperti film dan siaran langsung televisi dari berbagai macam saluran tv di dunia.

Baca juga: [INFOGRAFIS] Panduan Lengkap Mengenali 12 Stadion Piala Dunia 2018  

Topik:

  • Sugeng Wahyudi
  • Dwi Agustiar

Berita Terkini Lainnya