10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021

Gol cantik dalam North London Derby

Gelaran The Best FIFA Awards 2021 digelar pada Selasa (18/01/2022). Winger berkebangsaan Argentina, Erik Lamela, dinobatkan sebagai pemenang Puskas Award.

Lamela memenangi edisi kali ini setelah melampaui Mehdi Taremi dan Patrik Schick. Golnya yang memesona membuatnya mampu mendapatkan penghargaan tersebut.

1. Erik Lamela lahir di ibu kota Argentina, Buenos Aires, pada 4 Maret 1992. Saat ini, usianya telah menginjak 29 tahun

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (eriklamela)

2. Lamela telah bergabung di tim akademi River Plate sejak 2000, sebelum dipromosikan ke tim utama pada 2009

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (instagram.com/eriklamela)

3. Penampilannya selama 2 musim berseragam River Plate berhasil menarik minat AS Roma untuk merekrutnya pada 2011

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (instagram.com/eriklamela)

4. Permainannya yang makin matang membuat Lamela dibeli Tottenham Hotspur seharga 40 juta euro

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (instagram.com/eriklamela)

5. Erik Lamela mengalami naik turun performa walau terhitung cukup baik selama 8 musim membela The Lillywhites

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (instagram.com/eriklamela)

Baca Juga: 3 Pencetak Gol Keren Calon Peraih FIFA Puskas Award

6. Pada musim terakhirnya, Lamela hanya mencetak satu gol di Premier League. Namun, gol tersebut membuatnya meraih Puskas Award 2021

7. Saat ini, Erik Lamela merupakan bagian dari tim Sevilla. Ia didatangkan secara gratis pada awal 2021/2022

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (instagram.com/eriklamela)

8. Di timnas Argentina, Lamela telah mencatatkan 25 caps dengan torehan 3 gol serta ikut membawa Argentina 2 kali menapaki final Copa America

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela (instagram.com/eriklamela)

9. Lamela sering kali bermain game di tengah kesibukannya sebagai pesepak bola. Ia juga tercatat sebagai brand ambassador dari Anthem Game

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela sebagai brand ambassador Anthem Game (instagram.com/eriklamela)

10. Ia juga menjadi brand ambassador Adidas dan menjadi pemain di bawah naungan Interplayers Agency

10 Potret dan Fakta Erik Lamela, Sang Pemenang Puskas Award 2021Erik Lamela sebagai brand ambassador Adidas (instagram.com/eriklamela)

Gol rabona cantiknya kontra Arsenal pada 14 Maret 2021 menjadi jalan Erik Lamela dalam memenangi FIFA Puskas Award 2021. Menurutmu, apakah Erik Lamela layak mengalahkan Mehdi Taremi dan Patrik Schick dalam perburuan ini?

Baca Juga: 5 Pemain Amerika Latin yang Kini Berseragam Sevilla, Lamela Terbaru!

Moh Fikri Photo Verified Writer Moh Fikri

Fans Bundesliga yang mengagumi Jordan Henderson di EPL dan Steven Adams di NBA

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Gagah N. Putra

Berita Terkini Lainnya