9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifik

Hidden gem di Samudra Pasifik yang wajib dikunjungi!

Nama kawasan Tonga mungkin masih asing terdengar dan belum dikenal secara luas oleh masyarakat umum. Negara kepulauan yang terletak di Samudra Pasifik bagian selatan ini juga berukuran relatif kecil, yaitu hanya 750 kilometer persegi.

Akan tetapi, Tonga ternyata memiliki harta karun pemandangan alam menawan nan eksotik khas daerah tropis yang sangat sayang untuk dilewatkan begitu saja. Tonga juga memiliki beberapa destinasi wisata yang diandalkan untuk menarik wisatawan datang berkunjung.

Penasaran apa saja destinasi wisata di Tonga yang menjadi favorit dan recommended banget untuk dikunjungi? Yuk, simak ulasannya berikut ini!

1. Royal Palace of Tonga merupakan istana kayu kediaman Raja Tonga. Sayangnya bangunan ini tak bisa diakses oleh sembarang orang

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Royal Palace of Tonga (instagram.com/oppayongbin24)

2. Swallows Cave merupakan gua bawah laut yang menjadi tempat favorit untuk melakukan snorkeling

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Swallows Cave (instagram.com/semrumocomgabi)

3. Mengunjungi Pulau Foa, wisatawan akan serasa di pulau pribadi karena pantainya yang masih sepi dari pengunjung

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Pulau Foa (instagram.com/sk8lor)

4. Menyaksikan semburan air laut setinggi 30 m dari sela-sela karang sempit jadi pertunjukan saat mengunjungi di Mapu‘a Vaea Blowholes

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Mapu ‘a Vaea Blowholes (instagram.com/magical.mother.nature_)

5. Memiliki resort mewah hingga sajian makanan yang manjakan lidah, Fafa Island menjadi tempat terbaik di Tonga untuk berbulan madu

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Fafa Island Resort (instagram.com/haasereisen)

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata Hits di New Jersey, Cocok untuk Wisata Keluarga!

6. Airnya yang jernih dan tenang menjadikan Pantai Ha’atafu sebagai tempat favorit untuk berenang dan snorkeling

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Ha’atafu Beach (instagram.com/jaywalksandwanders)

7. Mengunjungi Kota Neiafu, cobalah mendaki Gunung Talau untuk melihat pemandangan kota dan lautan lepas dari ketinggian yang begitu menawan

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret pemandangan dari Gunung Talau (instagram.com/3lliott2000)

8. Berkunjung ke Anahulu Cave bisa dijadikan alternatif wisata di Tonga. Wisatawan bisa berenang di dalam gua yang airnya sangat jernih

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Anahulu Cave (instagram.com/_globaltrotters_)

9. Mengunjungi Talamahu Market merupakan cara pamit terbaik sebelum meninggalkan Tonga. Di sini tersedia beragam oleh-oleh khas Tonga, lho

9 Destinasi Wisata Favorit di Tonga, Negeri Eksotik di Samudra Pasifikpotret Talamahu Market (instagram.com/ awaywiththesteiners)

Sederet destinasi wisata favorit di Tonga ini tentu menarik untuk kamu jadikan referensi untuk liburanmu selanjutnya. Jadi, sudah punya pertimbangan rencana berwisata ke Tonga?

Baca Juga: 5 Destinasi Wisata di Magdeburg, Jerman yang Bikin Liburan Jadi Nyaman

Hendra Nugroho Photo Verified Writer Hendra Nugroho

Ciao!

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Kidung Swara Mardika

Berita Terkini Lainnya