9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan Magis

Kamu bisa liburan bareng pasangan di sini #LokalIDN

Labuan Bajo adalah salah satu kota yang berada di Provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Kota ini banyak dilirik oleh wisatawan dalam negeri maupun asing karena daya pikat alamnya yang memukau. 

Butuh suasana romantis untuk dinikmati bersama pasangan? Ada Bukit Cinta di Labuan Bajo yang merupakan tempat populer dengan nuansa panorama yang romantis. Lokasinya yang berada di atas bukit berbalut bentang lautan membuat Bukit Cinta menjadi destinasi yang pas membuat memori manis dengan pasangan.

Berikut 9 pesona Bukit Cinta Labuan Bajo yang siap membuat kamu terpikat dengan nuansa alamnya! 

1. Ajak pasanganmu liburan ke sini, Bukit Cinta terletak di Labuan Bajo, Komodo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur, Indonesia

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/forwaparekraf)

2. Gak jauh dari pusat kota, Bukit Cinta bisa ditempuh menggunakan kendaraan pribadi dengan perjalanan 10 menit

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/forwaparekraf)

3. Awalnya tanpa nama, Penyebutan Bukit Cinta muncul karena banyak pasangan yang datang untuk panorama romantis

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/novaria15)

4. Pesona alam yang memukau, ada hamparan bukit-bukit yang dibalut batu raksasa dipadu rerumputan hijau

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/susanntipuji)

Baca Juga: 5 Aktivitas Seru saat Liburan di Labuan Bajo, Pulau Padar Menunggu!

5. Gak hanya itu, ada juga hamparan pulau-pulau kecil berlanskap lautan jernih dengan ombak yang menenangkan hati

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/orien_santos)

6. Siapkan stamina yang fit; gunakan jalur trekking hingga menuju puncak Bukit Cinta dan nikmati lukisan alam yang memikat

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/ferryadhi)

7. Ketika mengunjungi Bukit Cinta di siang hari jangan lupa untuk menggunakan kacamata karena cuaca yang terik

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/aruanmarsha)

8. Namun saat yang paling pas ke sini adalah saat senja karena pemandangan yang disuguhkan sangat menawan berbalut lukisan lautan

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/gilanusantara)

9. Jangan lewatkan untuk mengabadikan kenangan termanismu dengan berswafoto di Bukit Cinta. Dijamin instagramable!

9 Pesona Bukit Cinta Labuan Bajo, Nuansa Alam Romantis nan MagisBukit Cinta Labuan Bajo (instagram.com/poppymandala)

Nuansa romantis Bukit Cinta menjadi alasan mengapa banyak pasangan mengunjungi tempat tersebut. Siapkan jadwal dan ajak pasanganmu untuk membuat memori termanis di Bukit Cinta Labuan Bajo, ya! 

Baca Juga: 10 Alasan Harus Liburan ke Labuan Bajo, Minimal Sekali Seumur Hidup

May Paramita Photo Verified Writer May Paramita

Indeed, with hardship will be ease.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya