Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs Megalitikum

Keindahannya bahkan telah diakui dunia #LokalIDN

Pantai Ratenggaro menjadi salah satu pantai menawan yang berada di Nusa Tenggara Timur. Wisata alam ini merupakan perpaduan antara wisata alam dan budaya. Hal ini disebabkan karena adanya sebuah desa tradisional yang bernama Kampung Ratenggaro dengan makam batu yang unik dan bersejarah di lokasinya.

Objek wisata ini bersih, tenang, dan dikelilingi oleh perairannya yang bewarna biru dengan suasana yang masih asri sehingga akan memberikan suasana nyaman saat berkunjung.

Berikut sembilan pesona Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur yang sulit untuk dilupakan.

1. Pantai Ratenggaro terletak di Umbu Ngedo, Kec. Kodi Bangedo, Kabupaten Sumba Barat Daya, Nusa Tenggara Timur

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/pamelagitha)

2. Destinasi wisata ini menjadi salah satu tempat ikonik di Pulau Sumba

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/akmal.luthfi.m)

3. Pantai Ratenggaro juga merupakan pertemuan muara sungai dengan laut sehingga punya lanskap yang eksotis

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/where.is.gio)

4. Di area pantai terlihat puncak-puncak rumah adat kampung Ratenggaro di seberang sungai

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/jeffreywijayaz)

Baca Juga: 10 Potret Keindahan Pulau Padar, Pulau Eksotis di Nusa Tenggara Timur

5. Kampung Ratenggaro merupakan nama sebuah kampung adat yang sudah lenyap dan kini meninggalkan kubur-kubur batu

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/aris_19)

6. Lokasi ini populer karena terdapat 304 kubur batu dengan 3 bentuk di antaranya yang unik

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/__sartikaibrahim__)

7. Pantai Ratenggaro masih alami dan memiliki garis pantai yang ditandai dengan pasir putih hingga air kristal

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/willy_trav)

8. Objek wisata ini mempunyai ombak besar sehingga cocok untuk wisatawan yang hobi berselancar

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/__sartikaibrahim__)

9. Bagi kamu yang tidak pandai berenang, disarankan untuk tidak bermain air di sini

Potret Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur, Ada Situs MegalitikumPantai Ratenggaro (instagram.com/jeffreywijayaz)

Pantai Ratenggaro di Nusa Tenggara Timur memang mempunyai pesona yang sulit dilupakan. Berwisata ke sini sambil mempelajari peninggalan sejarah membuat pengalaman liburan makin seru!

Baca Juga: 10 Tempat Wisata Terindah Nusa Tenggara Timur, Gak Cuma Pulau Komodo

Ratna Herlina Photo Verified Writer Ratna Herlina

At least God's Plan is always much better than mine.

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Topik:

  • Febrianti Diah Kusumaningrum

Berita Terkini Lainnya