10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China 

Kalau salah bersikap, kamu bisa dianggap gak sopan

China sebagai negara keempat terbesar di dunia memiliki pesona yang sangat eksotis. Namun, sebelum berkunjung ke negara yang terkenal dengan The Great Wall-nya ini, ada baiknya kamu memahami aturan di sana. 

Jangan sampai melakukan hal yang dilarang dan berakibat fatal hingga merusak liburanmu. Jadi simak dulu ulasan berikut ini, yuk!

1. Tidak menghargai kelompok minoritas yang memiliki tradisi masing-masing. Beberapa kuil punya peraturan berbeda-beda, mintalah petunjuk dari tour guide

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China unsplash.com/Jcotten

2. Meletakkan sumpit ke dalam mangkuk setelah makan, kamu bisa dianggap tidak sopan. Lebih baik letakkan sumpit di atas mangkuk

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China flickr.com/Avlxyz

3. Memberikan tip di China merupakan hal yang aneh, karena bisa membuat orang tersinggung, seperti di restoran atau kendaraan umum

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China fortune.com

4. Lupa membawa tisu, tidak semua tempat menyediakannya, baik di restoran maupun toilet

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China pexels.com/Wisdomsky

5. Bergantung pada kartu kredit. Sebagian besar restoran atau toko tidak menerima kartu kredit asing, jadi siapkan cash yang cukup ya

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China pexels.com/Pixabay

6. Melupakan penggunaan VPN, karena beberapa aplikasi seperti Instagram, WhatsApp, dan produk Google lainnya tidak bisa diakses di China

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China unsplash.com/Lagopett

Baca Juga: 11 Negara Ini Punya Larangan yang Bikin Dahimu Mengernyit

7. Tidak membaca kilas sejarah politik China. Kamu setidaknya memahami apa yang boleh dikatakan dan tidak, seperti mengenai okupansi Jepang di China dan kekuasaan Mao Zedong

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China unsplash.com/Ling_gigi

8. Lupa mencari informasi cuaca yang ekstrem di China. Saat musim panas bisa mencapai 50 derajat Celcius, sedangkan musim dingin di bawah -10 derajat Celcius

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China voanews.com

9. Tidak belajar bahasa Mandarin sama sekali. Setidaknya, kamu memahami istilah basic untuk memudahkan perjalanan hingga berbelanja

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China unsplash.com/Seldomsunny

10. Menerima hadiah tanpa menolak lebih dahulu. Kamu harus menolak beberapa kali, barulah dianggap sopan untuk menerima pemberian itu

10 Aturan Unik yang Harus Kamu Pahami Sebelum Liburan ke China koeppeldesign.com

Semoga informasi di atas bisa membantu liburanmu di China jadi makin asyik ya! Selamat liburan!

Baca Juga: 8 Negara Ini Punya Aturan Nyeleneh, Bisa Bikin Kamu Terjebak Masalah

Topik:

  • Dewi Suci Rahayu

Berita Terkini Lainnya