Jakarta, IDN Times - Progam berhadiah dari Mobil Lubricants yang dirilis pada 17 Agustus 2025, sukses menarik minat dari para pengguna kendaraan roda empat di Indonesia. Memasuki periode September, Mobil Lubricants sebagai bagian dari PT ExxonMobil Lubricants Indonesia (EMLI) mencatat peningkatan signifikan dari partsipasi konsumen.
Khususnya konsumen yang menggunakan produk Mobil1 dan Mobil Super All-in-One Protection (AIOP) di jaringan Mobil Car Care dan bengkel rekanan bertanda khusus.
