Suzuki Ertiga rilis sejak tahun 2012 dan peminatnya cukup banyak. Bisa dibilang, mobil keluaran Suzuki satu ini merupakan salah satu mobil MPV yang cukup populer. Pilihan transmisinya juga ada dua jenis yaitu manual dan otomatis.
Sejak awal kemunculannya, selalu ada perkembangan yang semakin modern. Penasaran seperti apa? Berikut penjelasan tentang harga dan spesifikasi dari Suzuki Ertiga.