Jakarta, IDN Times - Motor yang terbakar kalau telat sebentar saja, biasanya akan sulit diselamatkan. Karena api akan dengan mudah membakar berbagai bagian motor yang mudah terbakar, mulai dari body, ban, sampai jok.
Apalagi motor yang terbakar biasanya memang sulit dipadamkan karena ada bensin, karena gak cukup cuma dengan menyiram air saja. Sebaiknya kamu mencari pasir, kain basah, atau alat pemadam api ringan (APAR) untuk bisa memadamkan api di motor.
Nah, untuk mencegah motor kamu terbakar, bisa melakukan beberapa cara ini!