Jakarta, IDN Times - Belum lama ini Kawasaki secara resmi memperkenalkan dua model motor listrik pertamanya, yaitu Kawasaki Ninja e-1 dan Z e-1.
Kedua motor ini baru diluncurkan di pasar Amerika Utara dan juga di Inggris Raya, kemungkinan besar akan menyusul di negara-negara lainnya secara bertahap.