Pangandaran adalah salah satu kabupaten di provinsi Jawa Barat yang wilayahnya merupakan hasil dari pemekaran kabupaten Ciamis.
Meski tidak seluas daerah lain, namun kabupaten ini memiliki beragam kuliner khas yang menggugah selera. Bahkan kamu juga bisa membelinya sebagai oleh-oleh untuk keluarga di rumah lho.
Kira-kira ada apa saja ya? Yuk simak uraiannya berikut ini.