Bulan puasa sedang berjalan. Setelah seharian menahan lapar dan dahaga, enaknya dibuka dengan menu yang segar dan manis. Tapi, kalau bikin takjil itu-itu lagi, bosen kan?
Tenang guys, ada ide takjil baru buat kamu. Che ba mau atau es tiga warna asal Vietnam siap buat bikin puasamu ceria seperti warna-warni es ini. Gimana cara bikinnya? Nah, kamu bisa menemukan jawabannya dengan menyimak resep che bau mau berikut ini.