Guacamole merupakan saus cocolan khas Meksiko yang mudah dibuat sendiri di rumah. Dengan bahan-bahan segar, guacamole ini akan terasa lezat.
Guacamole cocok untuk ngemil sore hari bersama anak-anak, pesta liburan, atau lauk enak untuk makanan Meksiko. Resep guacamole berikut ini bisa kamu praktikkan di rumah sebagai saus cocol beragam camilan.