Selain mi, bihun menjadi salah satu bahan makanan yang disukai mayoritas orang Indonesia. Cara mengolahnya mudah dan tak butuh lama, sehingga membuat siapa pun bisa memasaknya, tak terkecuali para pemula dan anak kos.
Bihun juga cocok juga dinikmati di berbagai suasana, termasuk sebagai menu sarapan, bahkan ketika ada acara spesial. IDN Times akan membagikan berbagai resep olahan bihun yang akan menggoyang lidahmu.
Penasaran apa saja resepnya? Simak resep-resepnya di bawah ini, yuk!