Punya banyak stok sosis di rumah? Kamu bisa mengolahnya jadi tumis sosis telur. Resep ini cocok buat kamu yang ingin masak makanan yang praktis saat pagi hari.
Bisa juga untuk bekal ke kantor, nih. Cukup menggunakan bahan-bahan yang ada di dapur saja. Berikut simak resep tumis sosis telur ala aplikasi memasak Yummy App!