Kalau kamu suka masakan Korea, pasti sudah tidak asing dengan sup tahu pedas yang rasanya hangat, kaya bumbu, dan bikin keringat bercucuran. Meski terlihat sederhana, membuat sup tahu pedas yang bumbunya benar-benar nendang ternyata butuh trik khusus. Banyak orang mengeluhkan kuahnya yang kurang kuat, terlalu hambar, atau tidak punya aroma khas ala restoran Korea.
Supaya kamu bisa menikmati hidangan ala Korea yang mantap tanpa harus pergi ke restoran, ada beberapa langkah mudah yang bisa kamu terapkan. Mulai dari pemilihan bahan hingga teknik memasak, semuanya berpengaruh pada hasil akhirnya. Yuk, simak lima tips berikut ini agar sup tahu pedas Korea buatanmu punya rasa yang dalam, pedasnya pas, dan aromanya bikin nagih.
