Kamu mungkin tahu tentang sekte dari beberapa film Hollywood. Memang, banyak film horor Hollywood yang menjadikan sekte sebagai sebuah ide cerita. Namun ternyata, sekte benar-benar ada di dunia nyata, lho.
Menariknya, anggota dari sebuah sekte bukan hanya orang biasa, lho. Beberapa artis Hollywood diduga menjadi anggota sekte sesat. Mereka pun diharuskan mengikuti apa pun yang kepercayaan tersebut lakukan, meski di luar akal sehat.
Bikin heboh, kesepuluh artis Hollywood ini diduga anggota sekte sesat. Apa saja yang mereka lakukan, ya?