Dalam kondisi PPKM seperti saat ini, menuntut kita untuk sebaiknya melakukan segala aktivitas di dalam rumah, tak terkecuali saat weekend. Padahal weekend adalah saat yang dinantikan untuk melepaskan penat atau stres dari rutinitas pekerjaan yang melelahkan.
Tapi tenang saja, agar harimu tetap seru walau di rumah aja, berikut sepuluh konten seru dari beberapa YouTuber aktif yang siap mengisi waktumu seharian di rumah sampai weekend dan tentunya tetap seru!