Pada April 2023 ini, Puput genap satu tahun bercerai dari Doddy Soedrajat. Meski begitu, kehidupan pribadinya masih menjadi sorotan.
Beberapa waktu belakangan ini, ia pun tampak eksis memperkenalkan sang putra sulung, Irzal Meizar, yang telah menjadi seorang abdi negara. Bikin bangga sang mama, simak sederet potret Irzal Meizar di bawah ini.