Diah Permatasari dan sang suami begitu bahagia karena kini putra keduanya segera jadi mahasiswa. Diah Permatasari pun mengantarkan sang putra bungsu ke Amerika, sembari menghabiskan waktu liburan di sana.
Diah membagikan momen saat dirinya dan keluarga tercinta berada di Amerika untuk mengantarkan anaknya untuk kuliah. Seperti apa ya potretnya?