Florence Pugh namanya kian naik daun sebagai aktris international dengan kemampuan akting luar biasa. Aktris asal Inggris ini telah membintangi berbagai judul film terkenal seperti Lady Macbeth dan Little Woman.
Berkat kemampuan aktingnya yang memukau dalam setiap film yang dibintanginya, Florence Pugh pun kerap masuk nominasi dan meraih penghargaan mulai dari Academy Award, BAFTA Award, Festival Film Cannes.
Bahkan, Florence Pugh hampir tidak pernah absen di setiap tahunnya dengan terus membintangi film baru. Salah satu film paling ditunggu-tunggu, tahun ini Florence Pugh telah resmi bergabung dengan Marvel Cinamatic Universe untuk membintangi film Black Widow.
Simak yuk, deretan potret Florence Pugh berikut yang gak boleh dilewatkan.