Eleanor Regiana merupakan putri Bams eks Samsons dari pernikahannya dengan Mikhavita Wijaya. Elea lahir pada 18 Januari 2014 dan semakin menambah kebahagiaan keluarga kecil pria kelahiran Kanada tersebut.
Layaknya anak artis kebanyakan, balita satu ini juga mendapatkan perhatian khusus dari masyarakat nih. Tingkah lucu Elea kerap membuat penggemar papanya gemas.
