Artis cilik Shafa Tasya Kamila saat ini telah menjadi seorang Ibu. Ia menikah dengan Randi Bachtiar pada 2018 setelah berpacaran selama 5 tahun. Dari pernikahan tersebut, mereka dikaruniai anak laki-laki bernama Arrasya Wardhana Bachtiar.
Setelah menjadi Ibu, Tasya sering membagikan momen-momen kebersamaan bersama Anaknya, yang menjadi inspirasi ibu muda lainnya karena parenting-nya yang bagus. Berikut 10 potret kebersamaan Tasya Kamila dan anaknya yang bernama Arrasya!