Cinta memang tak mengenal perbedaan. Justru sering kali perbedaan ini semakin mempererat cinta di antara dua insan.
Misalnya para seleb pria berdarah blasteran yang berjodoh dengan para perempuan asli Indonesia ini. Mereka malah tampak semakin serasi dan saling melengkapi. Hamish Daud hingga Andrew White, yuk tengok siapa aja.
