Dalam anime, ada beberapa karakter yang memiliki kemampuan untuk mengubah lawan menjadi sekutu mereka. Sebagai contoh, Luffy dari anime One Piece, di mana sebagian besar musuhnya berubah menjadi sekutunya setelah berhasil ia kalahkan.
Sebaliknya, alih-alih menambah kawan dengan membuat musuh mereka menjadi sekutu mereka, kelima pasangan sahabat di bawah ini justru berakhir dengan menjadi musuh. Meskipun sebelumnya mereka memiliki hubungan yang erat, namun kelima pasangan karakter ini pada akhirnya berada di kubu yang berlawanan dan harus bertarung satu sama lain.
