Dalam seri Naruto, Sennin Mode atau yang juga dikenal dengan Sage Mode adalah salah satu jurus terkuat yang hanya dapat dikuasai oleh beberapa Shinobi saja. Sebagai salah satu jurus terkuat, Sennin Mode memungkinkan untuk meningkatkan kekuatan penggunanya.
Hingga kini, hanya ada segelintir Shinobi yang dapat menguasai jurus ini. Dari sekian pengguna Sennin Mode, berikut ini adalah lima pengguna Sennin Mode terkuat yang pernah ada. Penasaran siapa saja karakternya? Simak ulasan berikut.