Bukan rahasia umum lagi jika One Piece adalah anime yang sering menyelipkan humor-humor segar di setiap ceritanya. Semua arc dan karakter tak pernah lepas dari humor yang mengundang tawa. Uniknya, One Piece juga menyisipkan humor pada para villain yang terkenal sebagai pihak jahat di dalam cerita.
Artikel ini akan membahas lima villain di anime One Piece yang selalu bikin ketawa. Jika kamu adalah penikmat One Piece, kamu mungkin tak asing dengan mereka. Berikut adalah lima karakter One Piece tersebut.