Tanggal 22 Oktober ditetapkan pemerintah sebagai peringatan Hari Santri Nasional. Tahukah kamu kalau ada beberapa artis dan selebgram muda terkenal yang juga pernah jadi santri?
Selain artis-artis senior seperti Nikita Mirzani hingga Dewi Perssik, para seleb muda ini juga pernah menjalani kehidupan santri di pondok pesantren. Ada siapa saja, ya?