Awal 2021 ini, aktris berbakat Anushka Sharma dikaruniai anak pertama yang lahir pada 11 Januari 2021 di Mumbai, India. Karena itu, Anushka harus beradaptasi dengan peran barunya sebagai ibu muda.
Sekarang, Anushka sudah kembali meramaikan dunia hiburan Bollywood dengan berbagai proyek film, lho. Ini dia sembilan potret terkini Anushka Sharma usai melahirkan anak pertamanya.
