Siapa yang tidak mengenal mantan koki cilik satu ini, yaitu Hanggini atau yang akrab disapa Jeha. Hanggini baru saja merayakan ulang tahunnya yang ke 21-tahun. Mencuri perhatian, karena kehadiran Junior Roberts ikut andil dalam kejutan ulang tahunnya.
Kedekatan yang dipamerkan Junior dan Hanggini banyak orang yang berspekulasi bahwa mereka cinlok dalam film Geez & Ann yang dibintanginya. Kejutan sederhana yang diberikan Junior dan sahabat Hanggini, membuatnya tidak berhenti tersenyum bahagia. Berikut beberapa momen keseruan ulang tahun Hanggini di bawah ini.