Serial Pernikahan Dini Gen Z berhasil mencuri perhatian publik. Tak hanya alur cerita yang memantik diskusi, para pemerannya yang mayoritas remaja pun ikut menjadi sorotan.
Seiring meningkatnya popularitas serial tersebut, banyak warganet yang ingin mengetahui akun media sosial para pemainnya. Kamu salah satunya? Yuk, cek daftar akun Instagram para pemeran Pernikahan Dini Gen Z di bawah ini!
