TUTUP
SCROLL UNTUK MELANJUTKAN MEMBACA
Gabung di IDN Times

9 Potret Jadul Personel ABBA saat Masih Muda, Kompak dan Penuh Energi!

Potret yang bikin nostalgia

personel ABBA (instagram.com/abba)

ABBA adalah grup musik yang populer pada era 70an-80an. Beragam judul lagu yang mereka rilis mendulang kesuksesan besar. Beranggotakan 4 orang, grup asal Swedia ini terbentuk pada 1972.

Tak terasa, sebentar lagi grup ini akan berumur setengah abad sejak pertama kali terbentuk. Kini semua personelnya pun sudah berumur. Tapi kalau kamu lihat potret mereka ketika masih muda, kamu pasti terpesona. Yuk, intip kumpulan potretnya!

1. Grup ini terdiri dari empat orang yaitu, Benny Andersson, Björn Ulvaeus, Agnetha Fältskog, dan Anni-Frid Lyngstad

personel ABBA (instagram.com/abba)

2. Semasa era kejayaannya, ABBA begitu populer ditambah lagi prestasi mereka yang sudah tidak perlu diragukan lagi

personel ABBA (instagram.com/abba)

3. Beberapa lagunya bahkan sempat viral di TikTok, di antaranya adalah "Chiquitita" dan "Lay All Your Love on Me"

personel ABBA (instagram.com/abba)

Baca Juga: 15 Lagu Terbaik dari ABBA yang Pasti Kamu Suka

4. Prestasi membanggakan yang pernah ABBA raih adalah ketika mereka menang Kontes Lagu Eurovision pada 1974

personel ABBA (instagram.com/abba)

5. Sempat pensiun dari dunia musik, ABBA mengejutkan publik dengan merilis album bertajuk Voyage pada 2021

personel ABBA (instagram.com/abba)

6. Selain itu, pada 2022 mendatang ABBA juga akan menyelenggarakan tur ke London yang diberi nama ABBA Voyage

personel ABBA (instagram.com/abba)

7. Sebagai grup yang sudah senior, kembalinya mereka di atas panggung mampu mengobati kerinduan fans setianya

personel ABBA (instagram.com/abba)

8. Lihat, deh ketika potret mereka ketika masih muda. Bikin pangling, ya!

personel ABBA (instagram.com/abba)

Baca Juga: 13 Fakta Björn Ulvaeus, Gitaris Andalan ABBA yang Awet Muda

Verified Writer

Muhammad Nizam

Masa depan tidak akan seburuk itu~

IDN Times Community adalah media yang menyediakan platform untuk menulis. Semua karya tulis yang dibuat adalah sepenuhnya tanggung jawab dari penulis.

Rekomendasi Artikel

Berita Terkini Lainnya