Di Indonesia urusan menikah selalu saja diidentikkan dengan umur. Jika sudah di atas 25 tahun pasti deh akan dikejar-kejar dengan pertanyaan "kapan nikah?". Ternyata tak cuma di Indonesia saja lho, pertanyaan nyinyir soal nikah juga terjadi di negara lain seperti Korea Selatan. Di sana umur 30 menjadi patokan umur untuk menikah.
Namun pada kenyataannya para artis justru banyak lho yang menjomblo di usia kepala tiga. Bahkan saat masuk umur 35 tahun lebih saja mereka masih belum juga menemukan pasangannya lho. Emang siapa sih artis sana yang masih single?