Saat ini artis muda terkenal asal Indonesia ini tengah menjadi sorotan, Natasha Wilona dan Verrell Bramasta yang dikabarkan dekat kembali bahkan saat ini sedang liburan bersama di Dubai.
Kebersamaan keduanya disambut respon positif dari para penggemar yang telah lama merindukan keduanya bisa bersatu hingga bersama kembali. Simak beberapa potret lawas kebersamaan dari mereka di bawah.