Iklan - Scroll untuk Melanjutkan
Baca artikel IDN Times lainnya di IDN App
instagram.com/leejaewook1998
instagram.com/leejaewook1998

Lee Jae Wook merupakan salah satu aktor Korea Selatan yang popularitasnya semakin melejit di kalangan masyarakat luas. Baru saja menamatkan dramanya Do Do Sol Sol La La Sol, Lee Jae Wook kembali ditawari untuk menjadi pemeran utama drama garapan penulis Hong Sisters yang bertajuk Soul Marriage.

Menurut hasil laporan media Korea, drama baru tvN Soul Marriage ini akan menghadirkan Park Hye Eun sebagai pasangan Lee Jae Wook. Park Hye Eun merupakan aktris rookie yang baru saja melangsungkan debutnya lewat serial drama The School Nurse Files. 

Makin eksis, simak sepuluh fakta Lee Jae Wook yang siap bintangi drama Soul Marriage. Yuk, langsung saja kita kepoin!

1. Lee Jae Wook merupakan aktor pendatang baru yang tengah melambungkan popularitasnya

instagram.com/leejaewook1998

2. Lee Jae Wook terakhir kali bermain di KDrama Do Do Sol Sol La La Sol yang tayang pada Agustus 2020 lalu

instagram.com/jxxvvxxk

3. Sebelumnya, Lee Jae Wook sempat ditawari untuk proyek drama terbaru bertajuk Dalli and Gamjatang dan dipasangkan dengan aktris Park Gyu Young

instagram.com/leejaewook1998

4. Namun pihak agensi mengumumkan bahwa sang aktor menolak tawaran tersebut dikarenakan ketidakcocokan pada karakter tokoh utama pria

instagram.com/jxxvvxxk

5. Menurut laporan beberapa media Korea, Lee Jae Wook dikonfirmasi sebagai pemeran utama drama garapan penulis Hong Sisters

instagram.com/jxxvvxxk

6. Berjudul Soul Marriage, Lee Jae Wook akan dipertemukan dengan aktris rookie Park Hye Eun

instagram.com/leejaewook1998

7. Para penonton akan kembali disuguhkan dengan kisah cinta noona roomance yang akan ditampilkan oleh Lee Jae Wook dan Park Hye Eun

instagram.com/leejaewook1998

8. Walaupun belum diketahui secara pasti kapan tanggal penayangan drama ini, namun tim produksi kabarnya telah menggelar pembacaan naskah perdana

instagram.com/leejaewook1998

9. Drama Soul Marriage ini berkisah tentang seorang penyihir muda yang berurusan dengan surga

instagram.com/leejaewook1998

10. Siap comeback drama romance terbaru, siapa nih yang gak sabar menantikan chemistry keduanya?

instagram.com/leejaewook1998

Itulah tadi sepuluh fakta Lee Jae Wook yang siap bintangi drama baru bertajuk Soul Marriage. Tetap tunggu kabar selanjutnya, yah!

This article is written by our community writers and has been carefully reviewed by our editorial team. We strive to provide the most accurate and reliable information, ensuring high standards of quality, credibility, and trustworthiness.

Editorial Team