Di luar show atau acara menyanyi, Maudy Ayunda dikenal sebagai artis yang jarang berdandan. Jika mengenakan makeup pun, lulusan Oxford University ini memilih natural dan tak menor.
Selain tak suka menor, gaya fashion wanita kelahiran 1994 ini juga simpel banget. Mudah banget kita ikuti bagi yang butuh inspirasi. Meski simpel ini 10 gaya kekasih Arsyah Rasyid yang juga berkelas.
