Kabar bahagia datang dari pasangan Sean Gelael dan Hana Malasan. Setelah cukup lama berpacaran, Sean akhirnya melamar kekasihnya tersebut. Momen ini mereka unggah ke Instagram pada Jumat (31/10/2025).
Hana dilamar secara romantis ketika keduanya sedang liburan di Sumba. Tanpa pikir panjang, Hana langsung menerima pinangan pujaan hatinya tersebut. Berikut potretnya di bawah ini.
