Artis dan model kelahiran Denpasar, 2 Juli 1994, Angela Gilsha memang selalu bisa curi perhatian. Seperti kebanyakan publik figure lainnya, mantan kekasih Giorgino Abraham ini rupanya memiliki hobi traveling. Dirinya kerap berkeliling dalam maupun luar negeri dan membagikan momen bahagianya di media sosial.
Manisnya kebangetan, berikut adalah 10 potret jalan-jalan Angela Gilsha yang curi perhatian. Bisa jadi inspirasi liburan kamu selanjutnya, nih!
