Semalam (12/12/2020), The Fact Music Awards sukses digelar secara online. Acara penghargaan musik ini dipandu oleh Seohyun SNSD dan Jun Hyun Moo.
Dari ajang ini, beberapa artis kenamaan Korea berhasil bawa pulang piala. Salah satunya BTS. Namun selain boyband asuhan Big Hit Entertainment tersebut, deretan idol ini juga bawa pulang piala dari The Fact Music Awards 2020.