Sepak bola merupakan salah satu olahraga yang paling banyak digemari di Indonesia. Tak hanya masyarakat biasa, para artis pun beramai-ramai melakukan olahraga ini di sela-sela kesibukan syutingnya.
Bedu Tohar alias Beddu misalnya, komedian yang satu ini sudah lama menggeluti hobi sepak bola dan kini tergabung dalam tim Selebritis FC. Bahkan, Beddu ternyata sangat lincah saat memainkan si kulit bundar. Seperti apa penampilan Beddu saat berada di lapangan, ini dia aksinya!