Mempertahankan sebuah pernikahan tentu bukan hal yang mudah apalagi di kalangan selebriti yang rentan dengan gosip dan rumor. Sangat penting menjaga komunikasi dan berpegang teguh pada komitmen serta janji pernikahan yang telah diikrarkan dulu agar tidak mudah goyah dalam menjalani biduk rumah tangga.
Nah, 10 aktor Korea ini pun telah menikah hingga belasan tahun lamanya dan masih bertahan sampai sekarang jauh dari gosip tak sedap. Siapa saja mereka? Simak info selengkapnya di bawah ini!
