Kini, KPop menjadi sebuah genre lagu yang digandrungi banyak orang dari berbagai negara. Visual menawan dan bakat yang bikin kagum selalu jadi ciri khas para idol KPop. Lagu-lagu KPop juga memiliki keunikan mereka tersendiri, termasuk dari segi judul.
Berbeda dengan judul lagu KPop lainnya sederet lagu KPop di bawah ini diambil dari nama sang penyanyi, sehingga sangat ikonik dan mudah diingat. Apa saja judul lagu tersebut?