Caca Tengker dan keluarga kini tengah menikmati liburan awal tahun di Korea Selatan. Selain jalan-jalan, mereka tak lupa untuk berfoto-foto di Gyeongbokgung Palace, salah satu tempat populer di sana. Untuk sesi foto tersebut, Caca dan keluarga memakai hanbok, lho!
Mereka pun terlihat bak keluarga dari kerajaan zaman dahulu. Meski harus menahan udara dingin karena tak menggunakan jaket, mereka tetap tapak riang berfoto-foto di berbagai sudut istana. Simak, yuk!
